Proyek Pembangunan Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru

landasan pacu bandara namniwel
Landasan pacu awal bandar udara Namniwel di Kabupaten Buru ini di potret pakai kamera ponsel Zenfone 5.

Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru, Maluku adalah sebuah bandar udara domestik kelas III, namun konon sedang di upayakan menjadi bandara bertaraf internasional.

Bandara kebanggaan masyarakat pulau Buru yang tidur manis di dekat desa Sawa ini masih dalam perbaikan sana-sini. 

Bandara ini cukup luas, cuma gedung-gedung dari bandara ini rata-rata adalah sangat mini.

Tampaknya memang bangunan gedung ruang tunggu penumpang dari bandara ini tidaklah di rancang untuk menampung banyak penumpang di masa depan. (lihat fotonya di bawah)

landasan pacu bandar udara namniwel
Landasan Pacu bandar udara Namniwel Kabupaten Buru.

Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru
Landasan Pacu bandar udara Namniwel Kabupaten Buru.

Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru
Landasan Pacu bandara Namniwel Kabupaten Buru.

Apron Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru
Apron bandar udara Namniwel Kabupaten Buru.

Bangunan Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru
Bangunan gedung ruang tunggu bandar udara Namniwel Kabupaten Buru.

Ini adalah bangunan ruang tunggu penumpang di bandara udara Namniwel Kabupaten Buru, bangunan ini bisa dibilang besar tidaklah besar, di bilang sedang tidaklah sedang, tapi mini dan diperkirakan tidak akan mampu menampung 100 orang lebih. 

Tampaknya bangunan ruang tunggu penumpang pesawat ini tidaklah di rancang untuk jangka panjang sebab siapa tahu di tahun-tahun ke depan akan ada banyak animo penumpang untuk naik pesawat terbang.

Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru
Bangunan Gedung ruang tunggu penumpang pesawat bandara udara Namniwel, Kabupaten Buru, Maluku

Lihat Juga: Foto HDR Proyek Pembangunan Bandar Udara Namniwel Kabupaten Buru, Maluku


Comments